LPK Sekai Mustika

LPK SEKAI MUSTIKA

TENTANG KAMI

インドネシア技能実習生送り出し機関

LPK SEKAI MUSTIKA

LPK SEKAI MUSTIKA adalah Lembaga Pelatihan Kerja Bahasa dan Budaya Jepang sekaligus Lembaga Pembimbingan dan Pendampingan untuk Program Pemagangan ke Jepang. Kami berdiri sejak tahun 2021 di kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia. Dan telah menjadi Lembaga Sending Organization (SO) pada tahun 2022.

インドネシア技能実習生送り出し機関

LPK SEKAI MUSTIKA

Saat ini LPK SEKAI MUSTIKA telah menjalankan 2 bidang usaha, yaitu :
1. Pengiriman Technical Intern Trainee/ Magang ke Jepang.
2. Kursus Bahasa Jepang untuk Masyarakat Umum.

Selain itu Kami juga telah terdaftar secara resmi 
1. IZIN SO : NOMOR 2/948/HK.13/V/2022
2. OTIT No : IDN000330

Visi

Terwujudnya Lembaga Pelatihan Kerja yang terpercaya dalam usaha membangun generasi muda yang lebih berkualitas

Misi

  1. Memperluas hubungan kerjasama dengan Pemerintah maupun swasta di bidang pemagangan luar negeri
  2. Membekali peserta magang untuk memiliki jiwa mandiri, professional, kreatif, inovatid, bermartabat, bermoral dan berakhlak
  3. Memberikan pendidikan dan pelatihan yang dibutuhkan oleh dunia usaha dan industry.
インドネシア技能実習生送り出し機関

SENDING ORGANIZER (SO) OKURADASHIKIKAN

Sending organizer adalah lembaga pendidikan juga pengirim yang memberikan pelatihan budaya & bahasa Jepang yang bergerak di wilayah Republik Indonesia.

 Yang bertanggung jawab dibawah pengawasan kementrian Tenaga kerja & Transmigrasi di bawah naungan BINALATAS.

インドネシア技能実習生送り出し機関

ACCEPTING ORGANIZER (AO) HIKITORIKIKAN

Accepting Organizer adalah lembaga penerima peserta magang untuk di tempatkan di perusahaan yang berada di wilayah Jepang.

 Yang bertanggung jawab di bawah pengawasan Organization for Technical Intern Training ( OTIT ) .

Scroll to Top
× Butuh Bantuan?